Muhammad Try Wibowo, S.Kom Senin, 20 Januari 2014 - 09:58 AM Dibaca 1807 kali
Kategori: Aktifitas Sekolah
SMK Muhammadiyah 3 Metro - Kepala SMK Muhammadiyah 3 Metro Bersama Dengan Bapak Prof. DR. M. Din Syamsuddin, MA Sedang Melakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan "Gedung Terpadu Serbaguna SMK Muhammadiyah 3 Metro". Acara peletakan batu pertama ini dilaksanakan bersamaan dengan Resepsi Milad Muhammadiyah ke-104 yang dilaksanakan oleh Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kota Metro. Acara ini dilaksanakan tanggal 14 Januari 2013.
Daftar Komentar (0)